08 Mar, 2025

Guntur Romli Seret Nama Jeffrie soal Partai Super Tbk Jokowi, PSI Menjawab

Jakarta – Politikus PDIP yang juga mantan kader PSI Guntur Romli, menyoroti gagasan Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) soal ‘Partai Super Tbk’ dengan mengungkit nama Ketua Dewan Pembina PSI Jeffrie Geovanie. Dia menuding Jokowi sedang mengkritisi PSI. PSI menjawab tudingan Guntur. Guntur Romli awalnya membahas AD/ART PSI yang disebutnya menyatakan kewenangan Ketua Umum PSI […]

2 mins read

BNPB Modifikasi Cuaca Selama 16 Jam demi Kurangi Curah Hujan Jabodetabek

Jakarta – Operasi Modifikasi Cuaca (OMC) Jabodetabek yang digelar BNPB memasuki hari kedua pada Rabu (5/3). Usai pelaksanaan operasi modifikasi cuaca tersebut, wilayah Jabodetabek tak mengalami hujan. Penerbangan operasi modifikasi cuaca Jabodetabek telah dilakukan selama enam sorti. Operasi modifikasi cuaca tersebut dilakukan di langit Jawa Barat. “Sebanyak empat ton Natrium Chlorida (NaCl) dan dua ton […]

1 min read

Banjir Jakarta, Pimpinan DPRD DKI Minta Naturalisasi Sungai Jadi Prioritas

Jakarta – Banjir melanda ratusan rukun tetangga (RT) di Jakarta. Wakil Ketua DPRD Jakarta Wibi Andrino mendorong percepatan proyek naturalisasi sungai hingga peningkatan kapasitas drainase. “Percepatan proyek pengendalian banjir, seperti naturalisasi sungai dan peningkatan kapasitas drainase, harus jadi prioritas,” kata Wibi kepada wartawan, Selasa (4/3/2025). Wibi menekankan penanganan banjir membutuhkan respons cepat hingga koordinasi lintas […]

1 min read

Banjir Sempat Rendam Rumah di Cileungsi Bogor, 1.627 Jiwa Terdampak

Bogor – Banjir sempat melanda kawasan Situsari, Kecamatan Cileungsi, Bogor, Jawa Barat. Ketinggian banjir diperkirakan mencapai 60 cm (sentimeter) semalam. “Disebabkan hujan deras yang cukup lama di wilayah tersebut, sehingga mengakibatkan banjir tertinggi 60 cm,” kata Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Bogor, M Adam Hamdani, Selasa (4/3/2025). Adam menyebut peristiwa itu terjadi pada hari […]

1 min read

Terungkap di Sidang, Bos Rental Tewas dengan Luka Tembak Tembus Jantung

Jakarta – Penyebab kematian bos (pemilik) rental mobil Ilyas Abdurrahman yang ditembak oleh tiga oknum TNI AL di rest area Tol Jakarta-Merak terungkap. Korban meninggal dunia akibat luka tembak yang menembus jantung dan hati. “Dapat saya jelaskan bahwa sebab kematian pada korban atas nama Ilyas Abdurrahman itu adalah akibat luka tembak masuk yang masuk dari […]

2 mins read

Pria Sukabumi Bunuh Kakak Gegara Tanah Warisan, Korban Disabet Samurai

Jakarta – Prengki (53) membunuh kakak kandungnya Hendra Gunawan (55) di lahan kosong, Kadudampit, Sukabumi, Jabar. Prengki menghabisi nyawa kakaknya karena perkara warisan orang tua. “Terjadi perselisihan dugaan tanah waris, perselisihan tersebut berlanjut ketika tersangka yang merupakan adik kandung melakukan penganiayaan kepada korban (kakaknya) dengan mengayunkan beberapa kali samurai kemudian korban atas penganiayaan menderita 6 […]

1 min read

Propam Periksa Anggota Ditressiber Polda Jateng soal Lagu ‘Bayar Bayar Bayar’

Jakarta – Divisi Propam Polri memeriksa anggota Ditressiber Polda Jawa Tengah terkait viral video klarifikasi personel band Sukatani mengenai lagu ‘Bayar Bayar Bayar’. Propam Polri menekankan bahwa Polri terbuka akan kritik. “Halo #SahabatPropam, terkait dengan perbincangan hangat mengenai band Sukatani dan lagu ‘Bayar Bayar Bayar’, kami ingin menegaskan bahwa Polri selalu terbuka terhadap kritik yang […]

1 min read

Ramadan Tahun Ini Berapa Hijriah? Simak Juga Tanggal Awal Puasa 2025

Jakarta – Bulan suci Ramadan yang dinantikan setiap tahunnya jadi momentum bagi umat Islam untuk meningkatkan ibadah, iman dan takwa kepada Allah SWT. Saat bulan Ramadan juga, umat Islam akan menjalankan ibadah puasa. Penyebutan bulan Ramadan selalu diikuti dengan angka tahun hijriah. Lantas, berapa hijriah Ramadan tahun ini? Ramadan Tahun Ini Berapa Hijriah? Berdasarkan Kalender […]

1 min read

Minimarket di Bogor ‘Dikepung’ Warga Usai Beredar Info Ada Maling

Bogor – Aksi percobaan pencurian terjadi di sebuah minimarket kawasan Desa Babakan, Kecamatan Ciseeng, Bogor, Jawa Barat. Warga ramai mendatangi minimarket tersebut ketika mendengar ada pelaku pencurian. Kapolsek Parung Kompol Doddy Rosjadi mengatakan peristiwa itu terjadi pada hari Kamis (20/2) semalam. Mulanya, pelaku berinisial RPH datang hendak membeli susu untuk anaknya. “Setelah masuk ke dalam […]

1 min read