08 Mar, 2025
Jakarta – Politikus PDIP yang juga mantan kader PSI Guntur Romli, menyoroti gagasan Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) soal ‘Partai Super Tbk’ dengan mengungkit nama Ketua Dewan Pembina PSI…
Jakarta – Operasi Modifikasi Cuaca (OMC) Jabodetabek yang digelar BNPB memasuki hari kedua pada Rabu (5/3). Usai pelaksanaan operasi modifikasi cuaca tersebut, wilayah Jabodetabek tak mengalami hujan. Penerbangan operasi modifikasi…
Jakarta – Banjir melanda ratusan rukun tetangga (RT) di Jakarta. Wakil Ketua DPRD Jakarta Wibi Andrino mendorong percepatan proyek naturalisasi sungai hingga peningkatan kapasitas drainase. “Percepatan proyek pengendalian banjir, seperti…
Seoul – Kapal induk Amerika Serikat (AS), USS Carl Vinson merapat di kota pelabuhan Busan, Korea Selatan (Korsel). Manuver AS ini membikin kesal Kim Yo Jong, adik perempuan pemimpin Korut…
Bogor – Banjir sempat melanda kawasan Situsari, Kecamatan Cileungsi, Bogor, Jawa Barat. Ketinggian banjir diperkirakan mencapai 60 cm (sentimeter) semalam. “Disebabkan hujan deras yang cukup lama di wilayah tersebut, sehingga…

Hasto Kristiyanto Tiba di KPK untuk Diperiksa Sebagai Tersangka

Jakarta – Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto memenuhi panggilan KPK untuk diperiksa sebagai tersangka kasus dugaan korupsi. Hasto datang didampingi jajaran kuasa hukumnya Pantauan detikcom di Gedung KPK, Jalan Kuningan Persada, Jakarta Selatan, Kamis (20/2/2025), Hasto tiba pukul 09.53 WIB. Hasto mengenakan setelan jas hitam. Pemeriksaan Hasto ini merupakan yang kedua kalinya setelah penetapannya sebagai tersangka […]

1 min read

Viral Video Sandra Dewi Rela Tuhan Ambil Semua Hartanya, Asalkan Jangan yang Satu Ini

Pengadilan Tinggi (PT) DKI Jakarta mengabulkan banding Jaksa Penuntut Umum (JPU) atas putusan perkara terpidana Harvey Moeis dalam kasus korupsi timah. Dalam putusannya, hakim memperberat hukuman suami artis Sandra Dewi itu yang semula 6 tahun menjadi 20 tahun penjara. Sandra Dewi lantas harus menerima kenyataan pahit tersebut. Bahkan, di media sosial, beredar video Sandra Dewi […]

1 min read

Kapolres Tanjung Priok Gelar Jumat Curhat di Rumah Apung Muara Angke

Jakarta – Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok, AKBP Martuasah Tobing, menggelar Jumat Curhat di Rumah Apung dan Rumah Panggung RW 022 Pelabuhan Muara Angke, Jakarta Utara. Martuasah mengajak warga menjaga suasana kondusif. Dalam keterangan tertulis yang diterima, Jumat (14/2/2025), Martuasah didampingi oleh Pejabat Utama Polres Tanjung Priok turut memberikan Sembako kepada warga. Kegiatan ini juga dihadiri […]

1 min read

Elite KIM Plus-Kepala Daerah Mulai Datangi Kediaman Prabowo di Hambalang

Jakarta – Presiden Prabowo Subianto mengumpulkan para anggota kabinet, ketua umum (ketum) parpol Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus, hingga para kepala daerah di kediamannya di Hambalang, Jawa Barat. Ketum Gerindra itu menggelar silaturahmi bersama para elite bersamaan dengan rangkaian acara HUT Gerindra. Pantauan detikcom, Jumat (14/2/2025), suasana di gerbang utama kediaman Prabowo ramai mobil-mobil berdatangan […]

1 min read

Polisi Tetapkan Vadel Badjideh Tersangka Persetubuhan Anak Nikita Mirzani!

Jakarta – Polisi mengungkap perkembangan terkini kasus dugaan aborsi dan persetubuhan anak Nikita Mirzani, LM, dengan terlapor Vadel Badjideh. Terkini, Vadel Badjideh sudah ditetapkan sebagai tersangka. “Iya, iya ditetapkan sebagai tersangka,” kata Kasie Humas Polres Metro Jakarta Selatan Kompol Nurma Dewi kepada wartawan, Kamis (13/2/2025). Laporan Nikita terhadap Vadel Badjideh teregister dengan nomor LP/B/2811/IX/2024/SPKT/POLRES METRO […]

1 min read

Polri Periksa Prasetyo Edi Terkait Kasus Korupsi Rusun Cengkareng 17 Februari

Jakarta – Korps Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (Kortas Tipikor) Polri menjadwalkan pemanggilan terhadap mantan Ketua DPRD DKI Jakarta, Prasetyo Edi Marsudi, sebagai saksi. Prasetyo bakal diperiksa terkait kasus dugaan korupsi pengadaan lahan untuk rumah susun (rusun) di Cengkareng, Jakarta Barat. Kakortas Tipikor Polri Irjen Cahyono Wibowo mengatakan jadwal pemeriksaan kepada Prasetyo akan dijadwalkan pada Senin […]

1 min read

Ada 987 Gempa, Status Gunung Lewotobi Laki-laki Naik Level Awas

Jakarta – Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menaikkan status aktivitas Gunung Lewotobi Laki-Laki, Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT) ke Level IV (Awas). Status ini dinaikkan setelah tercatat ada 987 gempa hembusan dalam lebih dari sepekan terakhir. Kepala Badan Geologi Muhammad Wafid mengatakan kondisi kegempaan yang meningkat mengindikasikan adanya pergerakan fluida […]

2 mins read

Prabowo Undang Ketum Parpol Koalisi saat Makan Siang Bareng Erdogan

Jakarta – Presiden Prabowo Subianto sempat mengadakan jamuan santap siang bersama Presiden Turkiye Recep Tayyip Erdogan saat kunjungan kenegaraannya di Istana Kepresidenan Bogor. Prabowo turut mengundang para ketua umum (ketum) parpol koalisi dalam jamuan itu, termasuk Ketum NasDem Surya Paloh. Acara jamuan makan siang itu digelar di sela-sela kunjungan Erdogan di Istana Bogor, Rabu (12/2/2025). […]

1 min read

Eks Dirut Perumda Pembangunan Sarana Jaya Didakwa Rugikan Negara Rp 224,69 M

Jakarta – Direktur Pengembangan Perumda Pembangunan Sarana Jaya (PPSJ) periode 2019-2024, Indra Sukmono Arharrys didakwa merugikan keuangan negara Rp 224,69 miliar. Jaksa menyakini Indra melakukan korupsi terkait pengadaan lahan di lingkungan PPSJ untuk wilayah Rorotan, Jakarta Utara. “Yang dapat merugikan keuangan negara atau perekonomian negara, yaitu merugikan keuangan negara sebesar Rp 224.696.340.127 sebagaimana Laporan Hasil […]

1 min read