Polisi Tangkap Waria yang Ngamuk di Apotek Kembangan Jakbar
JAKARTA – Polisi menangkap pengamen waria yang viral lantaran ngamuk tak terima diberi uang Rp1 ribu, di Apotek yang berada di Kembangan, Jakarta Barat. Yang bersangkutan kami amankan pada Senin siang, 3 Februari 2025,” kata Kapolsek Kembangan, Kompol Moch Taufik Iksan dalam keterangannya, Selasa (4/2/2025). Waria tersebut diketahui memiliki nama panggilan Chika dengan inisial nama […]